Cara Memperbaiki Printer yang tidak berfungsi


memperbaiki printerMemperbaiki printer yang tidak berfungsi memang bisa mengeluarkan biaya yang tidak sedikit. Sebagian besar pengguna komputer kurang mengetahui bagaimana memperbaiki printer yang tidak berfungsi.

Printer yang sudah mati memang bisa dikatakan sudah mengalami kerusakan. Dan salah satu solusinya ialah dengan di perbaiki ke tukang service. Namun kali ini saya akan sedikit berbagi cerita bagaimana kalau printer itu hidup tapi tidak mau bekerja. Berikut ini solusinya saya kelompokan sesuai masalahnya.

1. Printer Normal tapi tidak mau ngeprint.
Berikut adalah langkah-langkah mengatasi masalah ini.
- Cek apakah kabel power dan datanya sudah tersambung dengan baik
- Cek driver printer apakah sudah terinstal pada komputer. Caranya buka di CONTROL PANEL >> PRINTERS AND FAXES.
- Jika driver sudah terinstal tapi tetap tidak mau ngeprint, coba kembali ke CONTROL PANEL>> ADMINISTRATIVE TOOLS >> SERVICES. Setelah itu cari kode PRINT SPOOLER dan klik RESTART THE SERVICE.

2. Lampu Printer Berkedip-kedip
Ada beberapa kemungkinan kenapa lampu printer berkedip-kedip, diantaranya:
a. Tidak ada kertas saat Proses print di mulai, solusinya cukup masukan kertas dan tekan tombol power atau yang disebelahnya.
b. Tinta habis atau cartridge perlu di Reset
c. Ada potongan kertas yang nyangkut di dalam printer. Caranya keluarkan kertas tersebut dan tekan tombol power.

Sedua masalah diatas adalah masalah printer yang sering terjadi. Dan memperbaiki printer dengan kedua masalah diatas bisa kita lakukan dengan sendiri. Semoga tips komputer kali ini bermanfaat. Jangan lupa untuk berlangganan tips komputer terbaru lainnya. Terima kasih.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

CARA MERUBAH ICON FOLDER JADI GAUL


merubah icon folderFolder adalah sebuah tempat penyimpanan file. Dengan adanya folder ini maka penyimpanan file lebih terorganisir dan teratur. Di windows pada umumnya folder memiliki icon yang seperti map berwarna kuning. Akan tetapi bagi kita yang mempunyai sebuah folder istimewa, maka bentuk iconnya bisa kita rubah sesuai selera kita, caranya ialah sebagai berikut

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

BAHAYA PADAM LISTRIK BAGI MONITOR


listrik monitorMonitor komputer merupakan

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

KAPAN PROCESSOR BISA HANGUS TERBAKAR?


processor terbakarProcessor merupakan otak utama dalam komputer. Kecepatannya mempengaruhi performa sebuah komputer. Sebagai alat yang terdiri dari jutaan transistor, Processor memiliki perbedaan dari pada hardware yang lain, yaitu dalam menghasilkan panas. Oleh karena itu, setipa Processor yang

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

MANAKAH YANG LEBIH BAIK, MEMORY CARD ATAU FLASHDISK?


Memory card dan flash disk merupakan alat penyimpanan data berbentuk microchip. Kehadirannya telah mampu menggeser media penyimpanan data terdahulu, yaitu disket. Memory card dan flashdisk memiliki bentuk yang relative kecil dan praktis, akan tetapi keduanya mampu menyimpan data dalam sekala besar. Jadi wajar saja kalau

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

MENGAPA KOMPUTER SUKA ME-RESTART SENDIRI?


komputer me-restart sendiriKasus komputer yang mati dan hidup kembali (me-restart) dengan sendiri adalah hal yang banyak ditemui oleh para penggunna komputer. Hal tersebut bisa mengganggu pekerjaan. Dokumen yang belum selesai dikerjakan pun terkadang hilang tak tersimpan dan harus

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

RAHASIA JALAN PINTAS PADA WINDOWS XP


rahasia windows xpWindows xp merupakan operasi system yang mudah untuk digunakan karena tampilannya yang sederhana. Akan tetapi dibalik semua itu sebenarnya ia memiliki Rahasia keunikan tersendiri dalam menghidupkan aplikasi-aplikasinya. Ini cocok bagi mereka yang gak mau ribet, yaitu melalui jalan pintas. Diantara aplikasi yang bisa di hidupkan dengan jalan pintas ialah :

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS